Karyawan
Apa saja data karyawan yang dapat disimpan di CATAPA?
Dipublikasi 24-11-2017 (diperbarui 14-04-2022)
CATAPA menyediakan sistem untuk menyimpan semua data karyawan secara terintegrasi. Data karyawan yang dapat disimpan di CATAPA dikelompokan menjadi Personal Details dan Employment Details.
- Personal details merupakan data-data yang berkaitan dengan data pribadi karyawan seperti personal data, contact data, education, job experience, identity card, dan family.
- Employment details merupakan data-data yang berkaitan dengan data kepegawaian karyawan seperti hiring data, employment data, supervisor, subordinate, BPJS ketenagakerjaan membership, BPJS kesehatan membership, dan PPh 21 membership, KPP data, PTKP data dan bank account.
Sumber