Migrasi Data

Cara Mengisi Data Latitude & Longitude pada Alamat Karyawan

Dipublikasi 11-09-2020 (diperbarui 11-09-2020)

Ketika Anda ingin mengisi Data Alamat karyawan, dibutuhkan koordinat dalam bentuk Latitude dan Longitude.

Berikut adalah langkah-langkah cara mengambil Latitude & Longitude dari Google Maps:

  • Buka Google Maps,
  • Masukkan lokasi yang ingin dicari pada kolom Search,

1.JPG


  • Klik kanan pada marker lokasi maps, lalu pilih “What’s Here?”,

2.JPG


  • Titik Koordinat akan muncul pada kotak gambar di bawah (contoh:-6.193125, 106.821810),

3.JPG


  • Kemudian, dari koordinat tersebut, perlu dipisahkan Latitude dan Longitude, di mana Latitude merupakan beberapa bagian digit pertama, diikuti dengan Longitude. Contoh:
  1. Koordinat: -6.193125, 106.821810
  2. Latitude: -6.193125
  3. Longitude: 106.821810

Masih memiliki pertanyaan?

CATAPA selalu siap menjawab pertanyaan Anda.

Kirim Pertanyaan
This site is protected by reCAPTCHA and the Google Privacy Policy and Terms of Service apply.