General

Bagaimana cara berpindah dari Dashboard ke ESS?

Dipublikasi 18-03-2020 (diperbarui 07-05-2021)

Berikut adalah langkah untuk berpindah dari Dashboard dan ESS, serta sebaliknya.


  • Dalam keadaan telah login, pilih profil pada sudut kanan atas. Kemudian, pilih Akun atau Accounts.


Berikut contoh tampilan pada Dashboard.

Screen Shot 2020-03-18 at 18.16.42.png


Berikut contoh tampilan pada ESS.

Screen Shot 2020-03-18 at 18.18.16.png



  • Halaman akun akan terbuka, Anda bisa memilih untuk pergi ke Dashboard atau ESS, selain itu Anda juga memiliki pilihan untuk mengubah kata sandi ataupun keluar dari CATAPA.

Screen Shot 2020-03-18 at 18.17.38.png

Masih memiliki pertanyaan?

CATAPA selalu siap menjawab pertanyaan Anda.

Kirim Pertanyaan
This site is protected by reCAPTCHA and the Google Privacy Policy and Terms of Service apply.