CATAPA Payroll - Kompensasi & Manfaat

Pengaturan Konfigurasi Tampilan Komponen Gaji Non-THP dan yang Bernilai 0 pada Payslip (Slip Gaji)

Dipublikasi 20-02-2023 (diperbarui 22-02-2023)

Anda dapat melakukan pengaturan tampilan komponen gaji Non-THP dan yang bernilai 0 pada Payslip (Slip Gaji) baik untuk CATAPA Payroll (di-download oleh Admin/HR) dan ESS (di-download oleh Karyawan).


Pertama, lakukan pengaturan awal pada menu Kompensasi & Manfaat > Pengaturan > Penggajian


Screen Shot 2023-02-20 at 16.55.17.png


Klik icon pensil untuk mengedit aturan yang terdiri dari:

1. Tampilkan komponen gaji dengan nilai 0 yang di-download melalui

a. CATAPA Payroll

b. Employee Self Service (ESS)

2. Tampilkan komponen gaji Non-THP (Take Home Pay) yang di-download melalui

a. CATAPA Payroll

b. Employee Self Service (ESS)


Screen Shot 2023-02-20 at 16.58.18.png


Setelah selesai edit, pilih Simpan.


Catatan Tambahan:

  1. Untuk pengaturan yang berhubungan dengan CATAPA Payroll akan berdampak jika Payslip (Slip Gaji) di-download pada menu Laporan Slip Gaji oleh Admin/HR
  2. Untuk pengaturan yang berhubungan dengan Employee Self Service (ESS) akan berdampak jika Payslip (Slip Gaji) di-download pada menu Slip Gaji ESS oleh Karyawan
Sumber
  1. CATAPA

Masih memiliki pertanyaan?

CATAPA selalu siap menjawab pertanyaan Anda.

Kirim Pertanyaan
This site is protected by reCAPTCHA and the Google Privacy Policy and Terms of Service apply.