Apakah terdapat notifikasi untuk karyawan-karyawan yang akan memasuki masa pensiun?


Ya, CATAPA menyediakan notifikasi untuk karyawan-karyawan yang akan memasuki usia pensiun melalui email.


Langkah-langkah untuk mengaktifkan email notifikasi:

  1. Buka Panel Administrasi > Pengaturan > Notifikasi > Konfigurasi Email Pengingat
  2. Silahkan aktifkan notifikasi pengiriman email dengan memberikan checklist pada Kirim notifikasi via email untuk informasi di bawah ini
  3. Setelahnya silahkan lakukan konfigurasi. Pada Konfigurasi Email Pengingat, user bisa menentukan tanggal berapa email tersebut akan dikirimkan sebelum masa kontrak berakhir.
  • Pilihan yang tersedia adalah: tanggal 1 (H-30), tanggal 15 (H-14), tanggal 23 (H-7).
  • User juga bisa menentukan siapa saja yang akan mendapatkan email notifikasi tersebut, dengan catatan user tersebut memiliki email aktif yang terdaftar di Catapa.



Users yang terdaftar di dalam email reminder tersebut akan mendapatkan notifikasi karyawan yang akan berakhir masa kontraknya melalui email sesuai dengan tanggal yang terpilih.

Pembahasan Terkait

Apakah Catapa menyediakan notifikasi untuk karyawan yang akan memasuki usia pensiun?
Apakah terdapat notifikasi untuk karyawan-karyawan yang akan berakhir masa kontraknya?
Bagaimana saya tahu kalau Password dari akun CATAPA karyawan saya akan aman?
Apa saja jenis-jenis laporan terkait karyawan yang disediakan di CATAPA?
Bagaimana cara mendaftarkan kepesertaan BPJS Ketenagakerjaan untuk seorang karyawan?