Cara Meningkatkan Akurasi GPS pada Android untuk Time Tracking/Pencatatan Waktu


Berikut adalah langkah-langkah pengaturan untuk meningkatkan akurasi GPS pada Android:


1.Buka menu pengaturan lokasi smartphone Anda pada menu

2.Pastikan pengaturan lokasi dalam keadaan aktif

3.Pilih menu Improve accuracy/Tingkatkan akurasi > Wi-Fi scanning/Aktifkan Pemindaian Wi-Fi & Bluetooth scanning/Pemindaian Bluetooth



4.Kembali ke halaman sebelumnya dan pada bagian Location services/Layanan lokasi pilih Google Location Accuracy/Akurasi Lokasi Google



5.Aktifkan Improve Location Accuracy/Tingkatkan Akurasi Lokasi


Pembahasan Terkait

Cara Mengatasi Masalah Lokasi pada saat Time Tracking/Pencatatan Waktu
Cara Mengatasi Notifikasi "Tidak dapat menyelesaikan operasi sebelumnya, karena sisa memori tidak cukup" pada Android saat Mengunggah Foto Pencatatan Waktu/Time Tracking
Langkah Melakukan Proses Persetujuan Pencatatan Waktu untuk Time Tracking/Pencatatan Waktu
Cara Proses Time Tracking/Pencatatan Waktu
Langkah melakukan pengaturan Time Tracking/Pencatatan Waktu kehadiran sesuai dengan peraturan perusahaan